Tulisan ini telah dimuat di Koran Tempo Edisi Akhir Pekan Tanggal 3-4 Juni 2017 dan dapat diakses pada link berikut
Tiga Malam Menuju Rinca
Gunung Rinjani yang tertutup awan tebal melepas perjalanan kami meninggalkan Pelabuhan Labuhan, Lombok, pada suatu siang di bulan April.